11/10/09

MANAJEMEN SEBAGAI KOLEKTIVITAS

Adalah Orang-orang yang melakukan aktivitas manajemen. Jadi dengan kata lain, segenap orang-orang yang melakukan aktifitas manajemen dalam suatu badan tertentu disebut manajemen. Dalam arti singular (tunggal), disebut manajer. Manajer adalah pejabat yang bertanggung jawab terhadap terselenggaranya aktivitas-aktivitas manajemen agar tujuan unit yang dipimpinnya tercapai dengan menggunakan bantuan orang lain.
Aktivitas manajemen yang dimaksud adalah: planning, Organizing, Staffing, directing dan controlling, ini sering disebut dengan proses manajemen, fungsi-fungsi manajemen, bahkan ada yang menyebutnya sebagai unsur-unsur manajemen.



No comments:

Post a Comment

PENERAPAN ILMU FORENSIK DALAM HUKUM PIDANA

Terbentuknya keyakinan hakim dalam menjatuhkan putusan pidana didasarkan pada hasil pemeriksaan alat-alat bukti yang dikemukakan pada pros...